Jumat, 26 November 2010

Usaha peternakan itik di brebes

Mengingat telur asin sebagai salah satu komoditi di Kabupaten Brebes sudah sewajarnya usaha peternakan itik menyerap ribuan tenaga kerja mulai sari peternak itik, penyedia pakan, penjual telur ,perajin telur asin,pedagang telur asin ,sampai pedagang makanan dengan menu khusus itik.
Peternakan itik dan hasilnya sangat membantu perekonomian masyarakat setempat dan yang pasti meningkatkan Pendapatan Asli Daerah [PAD ]
Pada mulanya peternakan itik ada dua macam yakni sistim kandang dan sistim pangon.
Sistim kandang yaitu itik dikandang diberi makan secara teratur dari campuran bekatul dan ikan kecil.
Sedangkan sistim pangon ,si itik diumbar bebas di persawahan ,makanannya pun bebas dari sawah maupun dari perairan,tapi seiring perkembangan waktu sistim pangon mulai ditinggalkan ,karena banyak resiko ,bertelurnya di sembarang tempat, resiko kena penyakit lebih besar.
Untuk itulah akhirnya para peternak membentuk Kelompok Tani Ternak Itik [KTTI] yang mengelola peternakan itik yang ada di berbagai desa di Brebes agar dalam pelaksanaannya lebih terarah dengan harapan hasil yang maximal.

2 komentar:

  1. Salam Kenal teman-teman peternak bebek..
    Saya Tanto. Saya bekerja di pabrik Pt. Tepung Emas. Kami Produsen tepung ikan yang berlokasi di jl. Raya bypass krian kav. 101 – Sidoarjo.
    Kami memproduksi tepung ikan dengan kadar protein 45% – 50%. Bahan baku : pilet ikan surimi, ikan petek, ikan tuna dan Bone Meal ( tepung tulang sapi)
    Adapun spek Tepung Ikan :
    - Protein : 45% - Harga : Rp. 4.700/kg
    - Protein : 50% - Harga : Rp. 5.400/kg
    - Moisture ; Max. 12%
    - Kalsium : Min. 10%
    - Phosfor : Min 4%
    - Serat kasar : max. 5%

    Tepung ikan yang kami produksi menggunakan campuran atau tambahan “Bone Meal” untuk menaikkan kadar kalsium.
    Kandungan kalsium (Ca) yang ada pada Tepung Ikan kami hampir sama dengan jumlah kandungan kalsium (Ca) pada MBM. sangat sesuai untuk unggas (Ayam,Itik/Bebek) petelur dan pertumbuhan unggas.
    Kalsium merupakan unsur yang paling esensial dalam pembentukan kulit telur dan untuk menghasilkan kualitas telur terbaik.
    Trima kasih.
    Contack person: TANTO
    Tlip: (031)70889819, 08121740404, 08175003911
    Email : hartanto_te@yahoo.co.id
    YM : hartanto_heru_p@yahoo.co.id

    BalasHapus
  2. wah, ternyata anda produsen pakan ternak [bebek]bagus juga sih,kandungan gizinya untuk hasil yg maximal.biar nanti aku sampaikan pada para peternak bebek di brebes.terimakasih atas masuknya anda ke blog saya.siapa tahu suatu ketika kita bisa bekerja sama.

    BalasHapus