Selasa, 11 Oktober 2011

Kemarau yang menguntungkan

Di saat banyak pihak yang kebingungan menghadapi kondisi kemarau saat ini di sisi lain banyak yang diuntungkan dengan adanya kemarau panjang:
- Pedagang minuman dingin laris manis banyak diserbu pembeli khususnya di siang hari saat
rik matahari.
- Produsen yang mengandalkan sinara matahari untuk mengawetkan produknya dengan pen-
jemuran.
- Produsen garam tengah paenn raya karena cuaca sangat mendukung, hanya saja apa harga
nya mendukung...........????
Seperti di desa -desa pinggir pantai di brebes tengah panen garam yang ternyata harga garam murah di bawah standar.
Sepertinya perlu peningkatan profesionalitas produk, jangan cuma memproduksi garam krosok saja, tapi garam yang beryodium dengan tampilan fisik yang putih, bersih, dan menarik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar