Sabtu, 29 Mei 2010

Makanan tradisional brebes


Salah satu makanan tradisional brebes yakni gemblong.

Gemblong dilihat dari bahan pembuatannya ada beberapa macam seperti :

- gemblong singkong, terbuat dari singkong.

- gemblong ketan, terbuat dari tepung ketan.

- gemblong gaplek , terbuat dari singkong yang diawetkan.

gemblong biar lebih enak dimakan ada beberapa pelengkap misalnya santan, kelapa, gula merah dll.

Walaupun sekarang sudah banyak makanan cepat saji, tapi keberadaan makanan tradisional seperti gemblong masih banyak diminati masyarakat,lebih-lebih kalau hari libur orang sengaja ke pasar untuk mencari makanan tradisional.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar