Jumat, 20 April 2012

Mengingat R.A.Kartini

Peringatan hari Kartini yang jatuh tanggal 21 April selalu diperingati khususnya di sekolah-sekolah dan beberapa instansi di Kabupaten Brebes, mulai dari sekolah TK , SD, SMP dll.
Bangsa yang besar adalah bangsa yang selalu menghargai jasa pahlawannya., seperti inilah yang dilakukan setidaknya mengingat kembali ciri khas R.A.Kartini dari busana tradisisonalnya sampai emansipasinya dengan selalu mengingatkan , menggerakan kepada para wanita muda saat ini untuk selalu berpikir maju dengan semangat tanpa menyerah untuk meraih cita-cita setinggi langit guna menyumbangkan sumbangsihnya buat daerah brebes khususnya dan negara Indonesia pada umumnya. dan rupanya saat ini juga sangat bertepatan dengan para siswa smp yang besok akan melaksanakan Ujian Nasional , Belajarlah dengan giat agar tercapai cita-cita. Mari kita semua sama-sama wujudkan cita-cita kartini .
SELAMAT  HARI  KARTINI TH 2012.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar